Tak terasa.....
4 tahun sudah kau menemaniku
Mengarungi samudera kehidupan yang penuh tantangan
Hari ini 2 juli 2012 adalah hari ulang tahun pernikahan kami yang ke 4. Dan alhamdulillah kami bisa melaluinya berdua, saling berdekatan, tak ada ruang dan waktu yang memisahkan kami seperti dulu waktu masih jadi TKI. Meskipun tak ada perayaan istimewa, namun saya sangat bahagia bisa melalui malam bersama suami saya.
Semalam, kami mengunjungi Pekan Raya di alun-alun kota madiun. Dengan tiket Rp 5000/orang kami bisa masuk menyaksikan stand-stand yang menyediakan berbagai macam produk dan aneka makanan. Stand demi stand kami lewati, namun tak satupun yang menarik perhatian saya selain gethuk (makanan dari telo). Setelah mendapatkan gethuk yang saya inginkan, kami istirahat di bawah tiang bendera sambil menyaksikan orang lalu lalang, menyaksikan bulan yang bulatnya belum sempurna dan aksi Orkes Melayu dari kejauhan.
Miris rasanya melihat para penyanyi yang pakai baju serba mini, sedangkan di bawah panggung banyak anak-anak dibawah umur yang menyaksikan. Kalau penyanyi pakai baju mini mungkin sudah tuntutan profesi. Tapi sebagai orang tua seharusnya bisa memilih hiburan mana yang baik untuk anaknya. Atau mungkin hal itu dianggap biasa oleh mereka?? Entahlah....
Setelah capek duduk, saya mengajak suami pulang dengan senyum mengembang karena sudah keturutan jalan-jalan di alun-alun Madiun. :)
Semoga dengan bertambahnya usia perkawinan kami ini, semakin bertambah kedewasaan kami, makin besar rasa sayang dan cinta kami, makin rajin ibadah, makin tambah segala kebaikan-kebaikan dan dijauhkan dari hal-hal yang tidak baik. Tetap semangat untuk menggapai keluarga sakinah mawaddah warohmah. Amiiiin.
Semalam, kami mengunjungi Pekan Raya di alun-alun kota madiun. Dengan tiket Rp 5000/orang kami bisa masuk menyaksikan stand-stand yang menyediakan berbagai macam produk dan aneka makanan. Stand demi stand kami lewati, namun tak satupun yang menarik perhatian saya selain gethuk (makanan dari telo). Setelah mendapatkan gethuk yang saya inginkan, kami istirahat di bawah tiang bendera sambil menyaksikan orang lalu lalang, menyaksikan bulan yang bulatnya belum sempurna dan aksi Orkes Melayu dari kejauhan.
Miris rasanya melihat para penyanyi yang pakai baju serba mini, sedangkan di bawah panggung banyak anak-anak dibawah umur yang menyaksikan. Kalau penyanyi pakai baju mini mungkin sudah tuntutan profesi. Tapi sebagai orang tua seharusnya bisa memilih hiburan mana yang baik untuk anaknya. Atau mungkin hal itu dianggap biasa oleh mereka?? Entahlah....
Setelah capek duduk, saya mengajak suami pulang dengan senyum mengembang karena sudah keturutan jalan-jalan di alun-alun Madiun. :)
Semoga dengan bertambahnya usia perkawinan kami ini, semakin bertambah kedewasaan kami, makin besar rasa sayang dan cinta kami, makin rajin ibadah, makin tambah segala kebaikan-kebaikan dan dijauhkan dari hal-hal yang tidak baik. Tetap semangat untuk menggapai keluarga sakinah mawaddah warohmah. Amiiiin.
13 Comments
dan semoga makin mengerti satu sama lain,supaya makin lengket sampai akhir nanti
ReplyDeleteselamat..selamat..semoga tetep langgeng hingga ujung waktu
ReplyDeletehappy anniversary ya mbak semoga langgeng selamanya dan terkabul doa2nya
ReplyDeleteselamat ya Mbak ....
ReplyDeleteselamat selamat sudah bisa sampai tahun ke 4
ReplyDeleteharusnya jalan ke nganjuk dong
'biar bisa nyanyi di alun alun... :)))
Selamat ulang tahun pernikahannya mbak, semoga senantiasa diberkahi Allah :)
ReplyDeletebtw mbak setau saya kata haul itu digunakan untuk memperingati hari wafat seseorang atau ada penggunaan lain yg saya belum tahu hehe...
maaf klo kurang berkenan dgn komentarnya...
selamat haul ke 4 mba..semoga menjadi berkah dan memperkuat pondasi pernikahan..
ReplyDeleteMbak tari selamat ulang tahun perkawinan yaa mbak udah 4 tahun, semuga dapet baby :D
ReplyDeleteBtw, madiun ne mana mbak? sama jl.cokroaminoto jauh ndak?
Selamat milad ya. Kami dari keluarga besar Media Group - Pontianak Post JPNN turut berbahagia. Met Milad Pernikahannya.
ReplyDeletemet milad pernikahannya mbak Tarry.. semoga langgeng dan dipenuhi keberkahan. aamiin
ReplyDeleteMaaf telat :)
ReplyDeleteSelamat milad pernikahan ya Mbak, semoga selalu dalam limpahan karunia dan bahagia :)
Semoga tetep Langgeng sampai di Akhirat nanti mba :)
ReplyDeleteSukses menjalani 4 tahun prnikahan, dan semoga langgeng selalu selamanya penuh cinta dan kasih sayang dalam kebersamaan ya MBak:)
ReplyDeleteTerima kasih atas kunjungannya.