Ad Code

Responsive Advertisement

5 Tahun Bersamamu

2 juli 2008...
Kita duduk di singgasana
Kau jadi raja
Dan aku jadi permaisurinya

Semua matapun tertuju kepada kita
Seolah iri melihat kebahagiaan kita

Yach.... meskipun hanya sehari saja
Tapi hati kita sangat bahagia
Seakan dunia hanya milik kita berdua

Tak terasa, sudah 5 tahun saya dan suami berlayar mengarungi samudera kehidupam rumah tangga. Semakin bertambah usia pernikahan kami, makin besar pula ombak dan badai yang menerjang pelayaran kami. Tapi alhamdulillah.... saya punya nahkoda handal yang mampu mengendalikan kapal agar tak karam ketika ombak datang menerjang.

Semoga kami mampu mempertahankan pernikahan ini sampai maut memisahkan dan menjadi keluarga sakinah mawadah warohmah. Amin.


Post a Comment

8 Comments

  1. amiiin... barakallahufik...semoga menjadi bahtera menuju surgaNya... ammiinnn :)

    ReplyDelete
  2. sy hampir lima tahun, sejak oktober 2008 lalu. udah dua anak dan kerja yg bagus untuk menopang keluarga. semoga semakin sukses buk.

    ReplyDelete
  3. amiin..selamat ya mbak...'
    menjalani kehidupan rumah tangga yang penuh suka dan duka...:)
    but enjoy it ya mbak...

    ReplyDelete
  4. selmat yaa mbak tarry, 5 tahun dapet si ganteng :D

    ReplyDelete
  5. selamat, ya. Semoga langgeng selalu :)

    ReplyDelete
  6. happy anniversary Tante Tarry......

    ReplyDelete
  7. Insya alloh limatahun pertama terlewati ... juga tahun tahun berikutnya ya.. semoga samara selalu

    ReplyDelete

Terima kasih atas kunjungannya.

Ad Code

Responsive Advertisement